+=+=+

Ada "Black Hole" Dibumi

Korea Multi-purpose Satellite 2 atau Kompsat-2, mengambil foto Holbox, sebuah pulau dengan panjang 42 kilometer yang terpisah dari daratan utama Meksiko oleh sebuah laguna.
“Pulau itu dikelilingi lubang berbatu yang dalam sehingga membuat perairan di atasnya tampak sangat gelap,” sebut juru bicara European Space Agency yang bekerjasama dengan misi Kompsat-2, seperti dikutip dari Space.com, 15 April 2011.
“Dalamnya lubang dan gelapnya perairan membuat pulau tersebut diberi nama Holbox, yang dalam bahasa Maya berarti black hole atau lubang hitam,” ucap juru bicara tersebut
.
Pulau Holbox sendiri berada di pertemuan antara samudera Atlantik, teluk Meksiko, dan Karibia. Pertemuan perairan ini membuat

Berikut foto pulau Holbox yang diambil oleh satelit Kompsat-2 yang dipublikasikan di Space.com:


Pulau Holbox sendiri berada di pertemuan antara samudera Atlantik, teluk Meksiko, dan Karibia. Pertemuan perairan ini membuat kawasan itu kaya akan nutrisi sehingga sangat mendukung kehidupan laut.
Pantai pasir putih yang masih terjaga keasriannya yang ada di sekeliling pulau itu juga menjadi kawasan penting bagi perkembangbiakan penyu dan lebih dari 500 spesies burung.

Sumber : Vivanews.com
Tags: , ,

Tentang Saya

menulis.menulis dan menulis (maksudnya copas dari web lain) :p ,follow me on twitter @fikrin =)

0 komentar

Leave a Reply

please your comment, If you like this post.. Not Spam, Junk or etc..
get backlink ur website in page >> http://bit.ly/i84aj1

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...